Cara Kerja Rem Tromol Kendaraan Bermotor - Anda belum tahu cara kerja rem tromol pada kendaraan anda? Pada umumnya fungsi rem adalah sebagai alat memperlambat atau menghentikan laju kendaraan bermotor baik roda dua maupun roda empat. Rem juga berfungsi sebagai alat yang menjamin pengendaraan dengan aman.
Proses pengereman dapat terjadi karena terjadinya gesekan antara dua benda. Rem bekrja dikarenakan oleh adanya sistem gabungan penekanan melawan sistem gerak putar roda yang menyebabkan panas. Oleh karena itu prinsip kerja pada rem adalah merubah energi gerak menjadi energi panas.
Read more »
0 komentar